http://saaqinah.blogspot.com/p/alhamdulillah.htmlwww.saaqinah.blogspot.comhttp://www.saaqinah.blogspot.com/2013/12/tutorial-blog-unyu-unyu.html#morehttp://saaqinah.blogspot.com/p/blog-page_23.htmlhttp://saaqinah.blogspot.com/p/komputer.htmlhttp://saaqinah.blogspot.com/p/catatan-muslimah.htmlhttp://saaqinah.blogspot.com/p/unduh.html

Membuat Kotak Komentar jadi lebih Cantik

Selamat pagi kawan-kawan.. Bagaimana kabarnya hari ini ?? Semoga selalu sehat yaa.. Amin..
Bagi kalian yang merasa kotak komentarnya standar2 aja, ngg ada kelebihan sama sekali ,. Yuk mari kita buat menjadi lebih cantik 

Pertama kita akan membuat kotak komentar seperti dibawah ini :



Langkah-langkahnya :

Dashboard > Template > Edit HTML
Tekan Ctrl + F cari kode berikut
  ]]></b:skin>
Selanjutnya anda copy kode dibawah ini, dan tempelkan tepat di ATAS kode yang anda cari tadi.
#comments-block{
margin:0;padding:0;}#comments-block .comment-author{background:#ff6699 !important;
-moz-border-radius-topleft: 10px;-moz-border-radius-topright: 10px;

padding:5px;
font-size:15px;
font-weight:bold;
border:1px solid #ff6699;}#comments-block .comment-body{margin: 0;
font-size: 17px;
border-left: 1px solid #ff6699;border-right: 1px solid #ff6699;margin-top: -5px; /*position*/
padding: 5px;}#comments-block .comment-footer{margin:0;
font-size: 13px;
font-weight: normal;
margin-bottom: 20px;
border-left: 1px solid #ff6699;border-right: 1px solid #ff6699;border-bottom: 1px solid #ff6699;
-moz-border-radius-bottomright: 10px;-moz-border-radius-bottomleft: 10px;
margin-top: -12px; /*position*/
padding: 5px;}#comments-block .deleted-comment{font-style:italic;color:gray;}#comments-block .comment-author a{color:#ffffff !important;}#comments-block .comment-footer a, .comment-body a{color:#ff6699 !important;}
P/s.
Untuk kode yang berwarna Biru  anda bisa ganti menjadi Dotted (jika ingin garisnya titik-titik) atau Dashed.
Untuk kode yang berwarna Merah  ganti sesuai warna yang anda inginkan,cari disini .

Simpan perubahan.
Kemudian anda pilih Setelan > Pos dan Komentar
pada pilihan Lokasi Komentar ganti jadi "Tersemat"
Simpan Perubahan dan lihat kotak komentar anda.

Jika ada masalah, silahkan komentar saja dibawah ini. Selamat Mencoba ...


Referensi :
http://meerasigadisapril.blogspot.com

5 comments:

  1. iya ko ga berhasil sih .
    ahh payah nih ;((

    ReplyDelete
    Replies
    1. Nah, kalau tips dalam mempercantik kotak komentar, memang sedikit susah, soalnya, jika kita sudah mencoba menggunakan kode lain dalam mengubah kotak komentar, memang kode di atas ngg akan berhasil jika kita tidak menghapus kode sebelumnya, nah inilah ketelitian kita diperlukan, mau tidak mau kita harus mengecek kode yang berhubungan dengan "comment Box" atau kotak komentar pada bagian Edit HTMLnya,, jika tutorial saya ini sulit di pahami, silahkan anda cari tutorial mempercantik blog yang lainnya ditutorial saya yang lainnya atau anda bisa kunjungi blog lain,, terimakasih :)

      Delete